PELATIHAN PEMBUATAN JAMUR DARI BONGGOL JAGUNG DI DESA WUKIRHARJO KECAMATAN PARENGAN KABUPATEN TUBAN

Authors

  • Any Dian Murdiniyati Universitas PGRI Ronggolawe
  • Anggia Kalista Universitas PGRI Ronggolawe
  • Dafa Maulana Universitas PGRI Ronggolawe
  • Winda Refian Universitas PGRI Ronggolawe
  • Dimas Maulana Universitas PGRI Ronggolawe

DOI:

https://doi.org/10.4321/as.v1i1.630

Keywords:

Desa Wukirharjo, Pelatihan , Pengabdian Masyarakat , Jamur Bonggol Jagung

Abstract

Desa Wukirharjo adalah desa yang memiliki potensi di bidang pertanin tanaman jagung, jagung adalah tanaman yang diambil bijinya dan menyisakan kulit dan bonggolnya. Di desa Wukirharjo bonggol jagung hanya dijadikan bahan bakar saja dan ada juga yang di perjual belikan. Bonggol jagung bisa dimanfaatkan dengan tepat dan akan bernilai sangat tinggi dan mengguntungkan masyarakat itu sendiri, salah satunya dapat dimanfaatkan sebagai media jamur bonggol jagung. jamur yang dihasilkan dapat dikonsumsi sendiri atau diperjual belikan di pasar- pasar luas, berdasarkan dari permasalahan diatas penulis berinisiatif mengadakan pendampinga desa Wukirharjo kecamatan Parengan kabupaten Tuban dengan tujuan pemanfaatan dan mengadakan “ Pelatihan Pembuatan Jamur Bonggol Jagung” . Dan pemanfaatan bonggol jagung sendiri untuk mengurangi limbah hasil pertanian yaitu dari komoditas jagung mengurangi limbah hasil pertanian yaitu dari komoditas jagung. Pengabdian ini bertujuan sebagai pengetahuan dasar untuk pemberdayaan masyarakat melalui pemanfaatan limbah yang ada di desa Wukirharjo serta cara-cara untuk mengembangkan potensi sumber daya alam yang ada di desa tersebut. Pengabdian dalam bentuk pendampingan ini, selain bermitra dengan kepala desa Wukirharjo dan stafnya juga bermitra dengan ibu-ibu PKK dan kader posyandu di desa wukirharjo. Adapun metode yang diterapkan dalam pengabdian ini dengan mengadakan pendampingan serta pelatihan yang dilakukan di Balai Desa setempat . Hasil yang diharapkan dari pengabdian ini adalah sebagai motivasi masyarakat agar lebih kreatif dalam berkarya melalui pemanfaatan barang-barang atau limbah di sekitar agar bernilai ekonomi yang mampu memacu ekonomi lebih baik dan menunjang kesejahteraan masyarakat yang ada didesa Wukirharjo. Pengabdian ini dapat dikatakan berhasil ketika terdapat perubahan pengetahuan dan keterampilan masyarakat mengenai formulasi, pembuatan media pertumbuhan, serta teknik budidaya jamur memanfaatkan bonggol jagung.

Downloads

Download data is not yet available.

References

SAPUTRA, W. A. (2016). KEHIDUPAN MASYARAKAT SEKITAR HUTAN JATI DI TUBAN TAHUN 1968-1998 (Doctoral dissertation, Airlangga University).

Mahardhika, M., & Dewi, F. R. (2014). Analisis pengembangan usaha pemanfaatan limbah bonggol jagung menjadi produk kerajinan multiguna. Jurnal Manajemen dan Organisasi, 5(3), 214-226.

Nihayah, H. (2020). PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DALAM PEMANFAATAN LIMBAH BONGGOL JAGUNG (JANGGEL) MENJADI JAMUR JANGGEL DI DESA SEDENG. AL-UMRON: JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT, 1(1), 9-14.

Amrul, H. M. Z. (2019). PENERAPAN SISTEM PERTANIAN ORGANIK DENGAN PEMANFAATAN LIMBAH PERTANIAN PADA DESA CINTA DAME KECAMATAN SIMANINDO KABUPATEN SAMOSIR. JASA PADI, 3(2), 21-25.

Setiawati, M. R. (2022). PEMANFAATAN PUPUK ORGANIK CAIR DARI LIMBAH PERTANIAN UNTUK MENINGKATKAN HASIL TANAMAN SAYURAN. Dharmakarya, 11(1).

Rofiqah, S. A., Andriani, D., & Effendi, E. (2020). Penyuluhan Budidaya Jamur dalam Pemanfaatan Tongkol Jagung di Desa Simpang Agung Kabupaten OKU Selatan. Jurnal Indonesia Mengabdi, 2(1), 12-16.

Sutisna, S., Sholih, S., & Naim, M. (2020). Pemberdayaan Masyarakat Melalui Pelatihan Aksesoris Berbahan Bonggol Jagung dalam Mengembangkan Usaha Mandiri. Journal of Nonformal Education and Community Empowerment, 63-72.

SARI, D. A. (2018). PENGARUH PEMBERIAN TEPUNG TONGKOL JAGUNG TERHADAP PERTUMBUHAN JAMUR TIRAM PUTIH (Pleurotus ostreatus) DAN SUMBANGSIHNYA PADA MATERI JAMUR DI KELAS X SMA/MA (Doctoral dissertation, UIN Raden Fatah Palembang).

Indah, O. D., & Wardi, R. Y. (2022). Budidaya Jamur Janggel Jagung dalam Upaya Meningkatkan Ketahanan Pangan Bagi Ibu PKK Kel. Sendana, Kec. Mawa di Masa Pandemi Covid 19. Jurnal IPMAS, 2(1), 25-30.

DI, U. P. T. H. M., BINANGUN, K. S. R., DI, P. I. P. U. K., JAHA, P. W., & BANDAR, K. K. B. W. K. (2016). vi PROSIDING. PROSIDING.

Ibrahim, G. A., Hidayat, W., Haryanto, A., & Hasanudin, U. (2021). Laporan Pengabdian Kepada Masyarakat Desa Binaan Universitas Lampung: PELATIHAN PEMBUATAN BIOCHAR DARI LIMBAH BIOMASSA JAGUNG MENGGUNAKAN METODE KON TIKI DAN DRUM RETORT KILN.

Nihayah, H. (2020). PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DALAM PEMANFAATAN LIMBAH BONGGOL JAGUNG (JANGGEL) MENJADI JAMUR JANGGEL DI DESA SEDENG. AL-UMRON: JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT, 1(1), 9-14.

Febriati, E., Sari, F. N., Firdayanti, E., Ashari, I. M., & Mulyanti, H. (2019). Optimalisasi Pemanfaatan Limbah Bonggol Jagung untuk Budidaya Jamur Merang Bagi Pemuda Desa Tambakmerak Kabupaten Bojonegoro. Jurnal Abdimas Berdaya: Jurnal Pembelajaran, Pemberdayaan dan Pengabdian Masyarakat, 2(02).

HALBI, S. (2021). ANALISIS PEMANFAATAN LIMBAH JAGUNG DENGAN METODE 4R MENJADI ELEKTRODA SUPERKAPASITOR SEBAGAI UPAYA PENGURANGAN DAMPAK KERUSAKAN LINGKUNGAN (Doctoral dissertation, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau).

Febriati, E., Sari, F. N., Firdayanti, E., Ashari, I. M., & Mulyanti, H. (2019). Optimalisasi Pemanfaatan Limbah Bonggol Jagung untuk Budidaya Jamur Merang Bagi Pemuda Desa Tambakmerak Kabupaten Bojonegoro. Jurnal Abdimas Berdaya: Jurnal Pembelajaran, Pemberdayaan dan Pengabdian Masyarakat, 2(02).

Downloads

Published

13-04-2023

How to Cite

Murdiniyati, A. D., Kalista, A., Maulana, D., Refian, W., & Maulana, D. (2023). PELATIHAN PEMBUATAN JAMUR DARI BONGGOL JAGUNG DI DESA WUKIRHARJO KECAMATAN PARENGAN KABUPATEN TUBAN. Jurnal Abdisembrani, 1(1), 1–9. https://doi.org/10.4321/as.v1i1.630