PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN DIORAMA 3 DIMENSI PADA MATERI KEANEKARAGAMAN BUDAYA INDONESIA TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA KELAS IV MI SABILUL MUBTADIIN

Penulis

  • Zuni Eka Rifayanti STKIP Bina Insan Mandiri

DOI:

https://doi.org/10.55719/jt.v6i1.261

Kata Kunci:

Media Diorama 3 Dimensi, Hasil Belajar.

Abstrak

Tujuan peneltian ini adalah untuk: (1) mendeskripsikan penggunaan media  pembelajaran diorama 3 dimensi pada materi keragaman suku bangsa Indonesia, (2)  menganalisis dan mendeskripsikan hasil belajar siswa menggunakan media diorama 3  dimensi materi keragamana suku bangsa Indonesia pada siswa kelas IV MI Sabilul Mubtadiin  Randegansari. Metode penelitian menggunakan kualitatif deskriptif dengan subjek penelitian  siswa kelas IV. Teknik pengumpulan data menggunakan wawancara, tes, dan dokumentasi.  Teknik analisis data dilakukan dalam penelitian melalui reduksi data, penyajian data, dan  penarikan kesimpulan. Teknik pengujian keabsahan data dilakkan dengan perpanjangan  pengamatan, peningkatan ketekunan, triangulasi, dan bahan referensi. Hasil penelitian  membuktikan bahwa penggunaan media diorama 3 dimensi dapat mempengaruhi hasil belajar  siswa dengan nilai rata-rata siswa yang awalnya 70,6 menjadi 91,15. Peningkatan hasil  belajar dilakukan dengan melalui 3 tahap yakni a. tahap persiapan, yakni mempersiapkan  bahan ajar, b. tahap pengembangan, yakni diberikannya vidio pembelajaran, dan c. tahap  pembelajaran, yakni siswa menjawab sebuah pertanyaan yang ada pada vidio, kemudian  diberikan soal pretest dan posttest.

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Referensi

Ahmad Surya Aditya. 2019. “Peningkatan hasil belajar IPS materi Sumber Daya Alam (SDA) serta pemanfaatan untuk kegiatan ekonomi melalui model peoblem solving dengan menggunakan media diorama pada siswa kelas IV MI Miftahun Najihin Kauman Lor TP 2018/2019”: Salatiga: IAIN Salatiga.

Arsyad, Azhar. 2013. Media Pembelajaran. Jakarta: PT Raja Garfindo Persada.

Jalinus, Nizwardi dan Ambiyar. 2016. media dan sumber pembelajaran. Jakarta: Kencana.

Julia, J dan Hanifah, Nurdinah. 2014. “Prosiding Seminar Nasional Pendidikan Dasar “Membedah Anatomi Kurikulum 2013 untuk Memangun Masa Depan Pendidikan yang Lebih Baik””. Jawa Barat: UPI Sumedang Press.

Kustiawan, Usep. 2016. “Pengembangan Media Pembelajaran Anak Usia Dini”. Malang: Gunung Samudera.

Kuswanto. 2009. “Keanekaragaman Suku dan Budaya ndonesia”. Jawa Tegah: Alprin.

Moleong. 2016. Metode Penelitian Kualitatf. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Pribadi, Benny A. 2017. “Media & Teknologi dalam Pembelajaran”. Jakarta: Kencana. Santrianawati. 2018. media dan sumber belajar. Yogyakarta: CV Budi Utama.

Sugiyono. 2015. “Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R & D”. Bandung: Alfabeta, CV

Sumiharsono, Rudy dan Hasanah, Hisbiyatul (Ed.). 2017. “Buku Bacaan Wajb Dosen, Guru dan Calon Pendidik”. Jember: CV Pustaka Abadi.

Weranti, Selly Effa. 2017. “Pengaruh Media Diorama Tiga Dimensi Terhadap Hasil Belajar Kognitif Materi Mengenal Penggunaan Uang Mapel IPS kelas II SDN Balong Bowo”: Jurnal of Information and computer Technology Education (hlm. 39). Sidoarjo: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah.

Unduhan

Diterbitkan

2021-05-09

Cara Mengutip

Rifayanti, Z. E. (2021). PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN DIORAMA 3 DIMENSI PADA MATERI KEANEKARAGAMAN BUDAYA INDONESIA TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA KELAS IV MI SABILUL MUBTADIIN. Jurnal Teladan: Jurnal Ilmu Pendidikan Dan Pembelajaran, 6(1), 35–44. https://doi.org/10.55719/jt.v6i1.261