Menumbuhkan Minat Belajar Pada Diri Siswa Selama Mengikuti Proses Pembelajaran
DOI:
https://doi.org/10.55719/jt.v6i2.327Kata Kunci:
menumbuhkan, minat belajar, proses pembelajaranAbstrak
Pembelajaran adalah sebuah interkasi antara siswa dengan guru beserta sumber belajar dalam lingkungan suatu belajar. Guru yang mempunyai kreatifitas dan inovasi yang tinggi akan terlihat dalam membawa keberhasilan siswa pada saat pembelajaran guna mencapai target belajar. Untuk mengukur target belajar diperoleh melalui hasil belajar. Hasil belajar siswa dipengaruhi oleh dua faktor yaitu faktor internal dan faktor eksternal. Salah satu faktor internal adalah minat belajar. Seorang guru dikatakan profesional apabila mampu dalam mengembangkan minat pada siswa untuk belajar. Hal inilah tantangan bagi seorang guru untuk menumbuhkan minat pada siswa di dalam mengikuti proses pembelajaran. Melalui studi kajian pustaka diketahui bahwa minat belajar adalah timbul adanya rasa ketertarikan, perhatian, serta memiliki keinginan yang lebih pada individu tanpa ada yang mendorong untuk memiliki perasaan senang tanpa ada yang memaksa sehingga terjadi perubahan tingkah laku, pengetahuan, dan keterampilan. Berdasarkan pada kesimpulan tersebut disarankan bagi guru dituntut untuk semangat yang disertai dengan kreatifitas dan inovasi yang besar dalam menumbuhkan minat belajar pada diri siswa yaitu menggunakan metode pembelajaran, menggunakan media pembelajaran, memakai bahan pembelajaran, pemanfaatan sarana prasarana, dan pemberian hadiah. Dan disarankan bagi warga sekolah dapat melakukan hal yang sama dalam menumbuhkan minat belajar siswa sehingga semua pelajaran yang diajarkan di kelas tidak menjadikan momok.
Unduhan
Referensi
Anggraeni, Evi. 2017. Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Minat Belajar Siswa Pada Pembelajaran Seni Tari Di SD Negeri Dukuhwaru 4 Kecamatan Dukuhwaruh Kabupaten Tegal. Skripsi tidak diterbitkan. Semarang : Fakultas Ilmu Pendidikan Program Sarjana Universitas Negeri Semarang.
Depdiknas. 2008. Panduan Pengembangan Bahan Ajar. Jakarta : Depdiknas Republik Indonesia.
Embo, Estiana. 2017. Pengaruh Penerapan Metode Pembelajaran Terhadap Motivasi Belajar Siswa Di Sekolah Menengah Kejuruan Negeri 4 Makassar. Skripsi tidak diterbitkan. Makassar : Program Sarjana Universitas Negeri Makassar.
Fathurrohman, Muhammad. 2015. Model-Model Pembelajaran Inovatif (Alternatif Desain Pembelajaran yang Menyenangkan). Yogyakarta : Ar-ruzz Media.
Hakiki, Akbar, Zufta. 2012. Keterkaitan Metode Pembelajaran Guru Dengan Motivasi Belajar Siswa Terhadap Prestasi Belajar Praktik Pengenalan Alat Ukur Siswa Jurusan Listrik Di SMK Negeri 1 Magelang. Skripsi tidak diterbitkan. Malang : Program Sarjana Universitas Negeri Malang.
Hudah, Samsul. 2001. Hadiah Dan Pengaruhnya Terhadap Motivasi Belajar Siswa. Jurnal Gentangkali, Volume 3 nomor 11 & 12, hal. 78-81.
Majid, Abdul. 2013. Strategi Pembelajaran. Bandung : Remaja Rosdakarya.
Murniarti, Dayang, dkk. 2016. Pengaruh Sarana Dan Prasarana Terhadap Hasil Belajar Siswa Pelajaran Ekonomi SMA Negeri 1 Sungai Ambawang. Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran, volume 5 nomor 11, hal. 2-13.
Nurhasanah, Siti & Sobandi, A. 2016. Minat Belajar Sebagai Determinan Hasil Belajar Siswa. Jurnal Pendidikan Manajemen Perkantoran, Volume 1 Nomor 1, hal. 135-142.
Oktarosa, Urvia. 2017. Hubungan Kesetaraan Gender Terhadap Minat Belajar Siswa Pada Proses Pembelajaran Aqidah Akhlak Di MTs Ibnul Fallaah Desa Bangsal Kecamatan Pampangan Kabupaten Oki. Skripsi tidak diterbitkan. Palembang : Program Sarjana UIN Raden Fatah.
Pratiwi, Rahma, Amelia. 2017. Pengaruh Gaya Mengajar Guru Terhadap Minat Belajar Siswa Mata Pelajaran Sejarah Kebudayaan Islam Di MTs Negeri Karanganyar Kabupaten Purbalingga. Skripsi tidak diterbitkan. Purwokerto : Program Sarjana IAIN Purwokerto.
Rabiman, R. 2013. Pemilihan Media Pembelajaran Untuk Meningkatkan Efektifitas Pembelajaran Mata Diklat Kejuruan Di SMK Kompetensi Keahlian Teknik Kendaran Ringan. Jurnal Taman Vokasi, volume 1 nomor 1, hal. 31-42.
Sakti, Indra, dkk. 2012. Pengaruh Model Pembelajaran Langsung (Direct Instruction) Melalui Media Aminasi Berbasis Macromedia Flash Terhadap Minat Belajar Dan Pemahaman Konsep Fisika Siswa Di SMA Plus Negeri 7 Kota Bengkulu. Jurnal Exacta, Volume X Nomor 1, hal. 1-10.
Slameto. 2010. Belajar Dan Faktor-Faktor Yang Mempengaruhinya. Jakarta : Rineka Cipta.
Sunhaji. 2014. Konsep Manajemen Kelas dan Implikasinya dalam Pembelajaran. Jurnal Kependidikan, Volume II Nomor 2, hal. 30 - 46.
Sururuddin, Muhammad. 2016. Pengembangan Bahan Ajar Dsiplay Model Flipchart Pada Mata Pelajaran IPA Sekolah Dasar. Jurnal Educatio, volume 11 nomor 1, hal. 31-52.
Tim Penyusun Kamus Pusat Bahasa. 2008. Kamus Bahasa Indonesia. Jakarta : Pusat Bahasa.
Watono. 2008. Hubungan Pemanfaatan Sarana Dan Prasarana Belajar Dan Motivasi Dengan Prestasi Belajar Mata Pelajaran Penjasorkes Kelas 8 Siswa SMP Negeri Kecamatan Kota Kabupaten Kudus. Tesis tidak diterbitkan. Surakarta : Program Pascasarjana Universitas Sebelas Maret Surakarta.
Unduhan
Diterbitkan
Cara Mengutip
Terbitan
Bagian
Lisensi
Hak Cipta (c) 2021 Jurnal Teladan: Jurnal Ilmu Pendidikan dan Pembelajaran
Artikel ini berlisensiCreative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Penulis yang menerbitkan naskahnya di Jurnal Teladan setuju dengan ketentuan berikut:
• Penulis memegang hak cipta dan memberikan hak kepada pengelola jurnal untuk publikasi pertama dari karya yang dilisensikan secara bersamaan di bawah Lisensi Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 yang memungkinkan orang lain untuk berbagi karya dengan pengakuan atas kepenulisan dan publikasi awal karya dalam jurnal ini.
• Penulis dapat membuat pengaturan kontrak tambahan yang terpisah untuk distribusi non-eksklusif dari versi terbitan jurnal dari karya tersebut (misalnya, mempostingnya ke penyimpanan institusional atau menerbitkannya dalam sebuah buku) dengan pengakuan dari publikasi awalnya di jurnal ini.
• Penulis diizinkan dan didorong untuk memposting karyanya secara online (misalnya, di repositori kelembagaan atau di situs web mereka) sebelum dan selama proses pengiriman, karena hal itu dapat mengarah pada pertukaran yang produktif, serta kutipan yang lebih awal dan lebih besar dari yang diterbitkan bekerja (Lihat Pengaruh Akses Terbuka).
Baca selengkapnya tentang Lisensi Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 di sini: https://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0/.