PENGGUNAAN MEDIA POWER POINT DENGAN METODE MENULIS BERANTAI DALAM PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIAUNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS CERITA BAGI SISWA KELAS III SD
Kata Kunci:
metode menulis berantai, keterampilan menulis ceritaAbstrak
Penelitian ini untuk meningkatkan keterampilan menulis cerita dalam pembelajaran Bahasa Indonesia dengan menggunakan media power point dengan metode menulis berantai.. Jenis penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas. Penelitian ini dilasanakan pada dua siklus tiap siklus terdiri dari dua pertemuan. Data penelitian diperoleh dari tes.
Hasil penelitian menunjukan bahwa penggunaan media power point dengan teknik menulis berantai dapat meningkatkan keterampilan menulis siswa. Adapun pada siklus I persentase sebesar 25.00% dan siklus II sebesar 85.00%. Demikian juga dengan rata-rata nilai tes keterampilan menulis juga mengalami peningkatan pada siklus I sebesar 55.55 dan pada siklus II meningkat menjadi 66.45.
Dengan adanya penelitian ini diharapkan dapat memacu tenaga pendidik untuk lebih kreatif dan inovatif dalam menggunakan media metode pembelajaran sehingga keterampilan menulis siswa akan lebih baik.
Unduhan
Referensi
Arikunto, Suharsimi. 2011. Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta: Bumi Aksara.
Mulyati, Yeti. 2008. Pendidikan Keterampilan Berbahasa Indonesia. Jakarta: Universitas Terbuka.
Nur, Muhammad. 2010. Teori-teori Perkembangan Kognitif. Surabaya: Unesa Press.
Usman, Uzer.2006.Menjadi Guru Profesional.Bandung:Rosdakarya.
Wardhani, IGAK. 2007. Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta : Universitas Terbuka.
Unduhan
Diterbitkan
Cara Mengutip
Terbitan
Bagian
Lisensi
Penulis yang menerbitkan naskahnya di Jurnal Teladan setuju dengan ketentuan berikut:
• Penulis memegang hak cipta dan memberikan hak kepada pengelola jurnal untuk publikasi pertama dari karya yang dilisensikan secara bersamaan di bawah Lisensi Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 yang memungkinkan orang lain untuk berbagi karya dengan pengakuan atas kepenulisan dan publikasi awal karya dalam jurnal ini.
• Penulis dapat membuat pengaturan kontrak tambahan yang terpisah untuk distribusi non-eksklusif dari versi terbitan jurnal dari karya tersebut (misalnya, mempostingnya ke penyimpanan institusional atau menerbitkannya dalam sebuah buku) dengan pengakuan dari publikasi awalnya di jurnal ini.
• Penulis diizinkan dan didorong untuk memposting karyanya secara online (misalnya, di repositori kelembagaan atau di situs web mereka) sebelum dan selama proses pengiriman, karena hal itu dapat mengarah pada pertukaran yang produktif, serta kutipan yang lebih awal dan lebih besar dari yang diterbitkan bekerja (Lihat Pengaruh Akses Terbuka).
Baca selengkapnya tentang Lisensi Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 di sini: https://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0/.