PERBANDINGAN PEMBELAJARAN DENGAN MENGGUNAKAN PBL (PROBLEM BASED LEARNING) DAN PJBL (PROJECT BASED LEARNING) TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI TRIGONOMETRI

Penulis

  • Ika Nopiani STKIP Bina Insan Mandiri
  • Denok Julianingsih STKIP BINA INSAN MANDIRI

DOI:

https://doi.org/10.55719/jrpm.v5i1.555

Kata Kunci:

Problem based learning, project based learning, hasil belajar, matematika

Abstrak

Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui (1) pengaruh pembelajaran problem based learning terhadap hasil belajar siswa pada materi trigonometri (2) pengaruh  pembelajaran project based learning terhadap hasil belajar siswa pada materi trigonometri (3) pengaruh pembelajaran  problem based learning dan project based learning terhadap hasil belajar siswa pada materi trigonometri.  Penelitian ini menggunakan metode semi eksperimen. Populasi pada penelitian ini adalah seluruh siswa kelas X-IPA SMA Wachid Hasyim 5 Surabaya. Sampel pada penelitian ini menggunakan 2 kelas yaitu dari X-IPA1 dan X-IPA2. Kelas X-IPA1 saat pembelajaran menggunakan problem based learning sedangkan kelas X-IPA2 menggunakan project based learning. Teknik pengambilan sampel pada penelitian ini menggunakan purposive sampling. Desain penelitian yang digunakan adalah non equivalent control group design dan teknik analisis data yang digunakan yaitu uji paired sample t-test dan uji independent sample t-test. Berdasar hasil data penelitian yang didapat yaitu: (1) terdapat pengaruh yang signifikan pada penggunaan problem based learning terhadap hasil belajar siswa pada materi trigonometri (2) terdapat pengaruh yang signifikan  pada penggunaan project based learning terhadap hasil belajar siswa pada materi trigonometri (3) tidak terdapat pengaruh yang signifikan antara problem based learning dan project  based learning terhadap hasil belajar siswa pada materi trignometri.  

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Referensi

Anazifa, R. D., & Djukri, D. (2017). Project-Based Learning and Problem-Based Learning: Are They Effective to Improve Student's Thinking Skills?. Jurnal Pendidikan IPA Indonesia, 6(2), 346-355.

Anggraini, P. D., & Wulandari, S. S. (2020). Analisis Penggunaan Model Pembelajaran Project Based Learning Dalam Peningkatan Keaktifan Siswa. Jurnal Pendidikan Administrasi Perkantoran (JPAP), 9(2), 292-299.

Angraini, W. D. (2016). ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI HASIL BELAJAR MATA PELAJARAN EKONOMI KELAS XI IIS SMA. Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Khatulistiwa, 5(8).

Ariyanti, M. (2017). Perbandingan keefektifan model project-based learning dan problem-based learning ditinjau dari ketercapaian tujuan pembelajaran. Jurnal Pendidikan Matematika Dan Sains, 5(1), 121800.

Daniel, F. (2017). kemampuan berpikir kritis siswa pada implementasi Project Based Learning (PJBL) berpendekatan saintifik. JPMI (Jurnal Pendidikan Matematika Indonesia), 1(1), 7-13.

Fitri, S. F. N. (2021). Problematika Kualitas Pendidikan di Indonesia. Jurnal Pendidikan Tambusai, 5(1), 1617-1620.

Gerhana, M. T. C., Mardiyana, M., & Pramudya, I. (2017, September). The effectiveness of project based learning in trigonometry. In Journal of Physics: Conference Series (Vol. 895, No. 1, p. 012027). IOP Publishing.

Jatisunda, M. G., & Nahdi, D. S. (2019). Kesulitan siswa dalam memahami konsep trigonometri di lihat dari learning obstacles. Jurnal Didactical Mathematics, 2(1), 9-16.

Junaidi, M. K. P., & Lutfianto, M. (2018). Pengaruh Problem Based Learning Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Materi Trigonometri. Jurnal Pembelajaran Matematika, 5(2).

Kemdikbud. Buku Matematika Kelas X untuk Pendidikan Menengah, (2014). Jakarta, Pusat Kurikulum dan Perbukuan.

Komarudin, K., Puspita, L., Suherman, S., & Fauziyyah, I. (2020). Analisis Pemahaman Konsep Matematis Peserta Didik Sekolah Dasar: Dampak Model Project Based Learning Model. DIDAKTIKA TAUHIDI: Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar, 7(1), 43-53.

Laili, H. (2016). Keefektifan pembelajaran dengan pendekatan CTL dan PBL ditinjau dari motivasi dan prestasi belajar matematika. PYTHAGORAS: Jurnal Pendidikan Matematika, 11(1), 25-34.

Lesmana, C., & Jaedun, A. (2015). Efektivitas model project based learning untuk meningkatkan hasil belajar mahasiswa STKIP PGRI Pontianak. Jurnal Pendidikan Vokasi, 5(2), 161-170.

Lestari, I., & Juanda, R. (2019). Komparasi Model Pembelajaran Problem Based Learning dan Project Based Learning Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Materi Perangkat Keras Jaringan Internet Kelas IX SMP Negeri 5 Sungai Kakap Kabupaten Kubu Raya. Efektor, 6(2), 127-135.

Nasution, J. (2020). Pengaruh Model Problem Based Learning (PBL) terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa Kelas VII. AKSIOMATIK: Jurnal Penelitian Pendidikan dan Pembelajaran Matematika, 8(3), 66-72.

Nur, S., Pujiastuti, I. P., & Rahman, S. R. (2016). Efektivitas Model Problem Based Learning (Pbl) terhadap Hasil Belajar Mahasiswa Prodi Pendidikan Biologi Universitas Sulawesi Barat. Saintifik, 2(2), 133-141.

Nurfitriyanti, M. (2016). Model Pembelajaran Project Based Learning Terhadap Kemampuan Pemecahan Masalah Matematika. Formatif: Jurnal Ilmiah Pendidikan MIPA, 6(2).

Paraningsih, D. (2020). Penerapan Lembar Kerja Siswa dan Puzzle Untuk Meningkatkan Prestasi Belajar Trigonometri Pada Siswa TKI 1 SMK Negeri 5 Malang. Warta Pendidikan e-Journal,4(10), 13-20

Raresik, K. A., Dibia, I. K., & Widiana, I. W. (2016). Analisis Faktor-faktor yang Mempengaruhi Hasil Belajar Bahasa Indonesia Pada Siswa Kelas V SD Gugus VI. MIMBAR PGSD Undiksha, 4(1).

Sari, Devinovita. 2017. Perbandingan model pembelajaran think pair sharedan make a match terhadap hasil belajar matematika siswa kelas X SMA Angkasa Maros. Skripsi UIN Alauddin

Setiawati, S. (2019). EFEKTIFITAS PROJECT BASED-LEARNING (PjBL) TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS SISWA KELAS X SMAN 2 SAPE. JURNAL PENDIDIKAN BIOLOGI DAN SAINS (PENBIOS), 4(01), 21-25.

Siagian, T. A., Muchlis, E. E., & Oktavia, R. D. (2020). PENGARUH MODEL PROBLEM BASED LEARNING TERHADAP HASIL BELAJAR PESERTA DIDIK KELAS VII SMP NEGERI 10 KOTA BENGKULU. Jurnal Penelitian Pembelajaran Matematika Sekolah (JP2MS), 4(2), 164-175.

Sianturi, R., Firdaus, M., & Susiaty, U. D. (2020). KOMPARASI EFEKTIVITAS ANTARA PROBLEM BASED LEARNING (PBL) DAN PROJECT BASED LEARNING (PjBL) TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKR KRITIS DITINJAU DARI MOTIVASI BELAJAR MATEMATIKA. Edu Sains: Jurnal Pendidikan Sains dan Matematika, 8(2), 57-69.

Suardana, P. (2019). Penerapan Model Pembelajaran Problem Based Learning (PBL) dengan Metode Demonstrasi untuk Meningkatkan Hasil Belajar Permainan Tolak Peluru. Journal of Education Action Research, 3(3), 270-277.

Suhendar, U., & Ekayanti, A. (2018). Problem based learning sebagai upaya peningkatan pemahaman konsep mahasiswa. Jurnal Dimensi Pendidikan dan Pembelajaran, 6(1), 15-19.

Tibahary, A. R., & Muliana, M. (2018). Model-model pembelajaran inovatif. Scolae: Journal of Pedagogy, 1(1), 54-64.

Tiyasrini, W. A. (2021). Penerapan Model Pembelajaran Berbasis Masalah Problem Based Learning (PBL) Dalam Meningkatkan Hasil Belajar IPS Materi Kegiatan Ekonomi Di Negara Asean Pada Siswa Kelas VI SDN Dawuhansengon II Tahun 2020. Educatif Journal of Education Research, 3(1), 208-217.

Wahyu, R. (2017). Implementasi model project based learning (pjbl) ditinjau dari penerapan kurikulum 2013. Jurnal Tecnoscienza, 1(1), 49-62.

Wassahua, S. (2016). Analisis gaya belajar siswa terhadap hasil belajar matematika pada materi himpunan siswa kelas VII SMP Negeri Karang Jaya Kecamatan Namlea Kabupaten Buru. Matematika dan Pembelajaran, 4(1), 84-104.

Yanuarta, L. Gofur, A. & Indrawati, S. E. (2017). Pengembangan Karakter Dan Hasil Belajar Kognitif Siswa Dengan Pembelajaran Think Talk Write Dipadu Problem Based Learning. Jurnal Pendidikan Vol 2 (2), 192-198.

Unduhan

Diterbitkan

2023-04-30

Cara Mengutip

Nopiani, I. dan Julianingsih, D. (2023) “PERBANDINGAN PEMBELAJARAN DENGAN MENGGUNAKAN PBL (PROBLEM BASED LEARNING) DAN PJBL (PROJECT BASED LEARNING) TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI TRIGONOMETRI ”, Jurnal Riset Pembelajaran Matematika, 5(1). doi: 10.55719/jrpm.v5i1.555.

Terbitan

Bagian

Articles

Artikel paling banyak dibaca berdasarkan penulis yang sama