PEMETAAN LAHAN TAMBAK GARAM MENGGUNAKAN SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS

Authors

  • Rizka Eki Andriyani Universitas PGRI Ronggolawe
  • Fitroh Amaluddin Universitas PGRI Ronggolawe
  • Aris Wijayanti Universitas PGRI Ronggolawe
  • Ihda Maulidia Nurul Farida Universitas PGRI Ronggolawe

DOI:

https://doi.org/10.55719/curtina.v3i1.445

Keywords:

Geografis, Sistem Informasi, Garam, Kolam Tanah, Potensi Desa

Abstract

Pada penelitian kali ini, Lahan Tambak Garam merupakan lahan yang sangat bermanfaat bagi masyarakat khususnya bagian pesisir pantai.  Mata pencaharian utama selain sebagai Nelayan, masyarakat menggantungkan hidupnya dengan bekerja sebagai Petani Tambak Garam. Banyaknya lahan tambak garam sehingga diperlukannya data informasi pemilik lahan, luas lahan, dan juga lahan itu masih berproduksi atau tidak berproduksi penting bagi Instansi Desa untuk memilikinya. Adapun yang harus dilakukan yaitu merancang suatu sistem pemetaan lahan tambak garam berdasarkan batas lokasi masing-masing pemilik lahan tambak garam tersebut. Dalam permasalahan ini sistem informasi geografis membantu menunjukan lokasi lahan tambak garam beserta informasi mengenai pemilik lahan, luas dan juga potensi lahan. Dalam penelitian kali ini dibuat Pemetaan Lahan Tambak Garam Menggunakan Sistem Informasi Geografis guna memberikan   informasi   dan   lokasi   lahan   tambak   garam   dalam   bentuk   Web, Sehingga mempermudah Instansi Desa untuk mengelola dan masyarakat dapat mengetahui informasinya dengan jelas dan terbuka. Penelitian ini dapat dikembangkan dalam bentuk Android, agar pengguna lebih mudah untuk mengaksesnya.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Abdullah, dan Rohi., 2015, Web Programming is Easy, Elek Media Komputindo, Jakarta

Agus Saputra., 2011, Trik dan Solusi Jitu Pemrograman PHP, PT. Elex Media Komputindo, Jakarta

Bernhardsen, T., 2002, Geographic Information Systems: An Introduction, 3rd Edition, John Wiley & Sons Ltd, Canada

Buana, dan I Komang Setia., 2014, Jago Pemrograman PHP, Jakarta: Dunia Komputer

Darmawan, A., 2009, Panduan Praktikum Sistem Informasi Geografi, Jurusan Kehutanan Fakultas Pertanian Unila, Bandar Lampung

Eddy Prahasta., 2009. Sistem Informasi Geografis: Konsep-konsep Dasar (Perspektif Geodesi & Geomatika), Bandung: Penerbit Informatika. EMS, Tim., 2012, Web Programming For Begginers, Jakarta: PT Elex MediaKomputindo, 2012

Nugroho, dan Adi, 2006, E-Commerce, Informatika Bandung, Bandung

Additional Files

Published

2022-07-31

How to Cite

Andriyani, R. E., Amaluddin, F., Wijayanti, A., & Farida, I. M. N. (2022). PEMETAAN LAHAN TAMBAK GARAM MENGGUNAKAN SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS. Curtina , 3(1), 13–19. https://doi.org/10.55719/curtina.v3i1.445

Issue

Section

Articles

Most read articles by the same author(s)

1 2 > >>