Perbedaan kemampuan Komunikasi Matematika Siswa dengan Menggunakan Strategi Pembelajaran Ekspositori dan Inkuiri Pada teorema Phytagoras di MTs. Muallimin Aek Raso Tahun Pelajaran 2019/2020.
DOI:
https://doi.org/10.55719/jrpm.v2i2.166Kata Kunci:
komunikasi Matematika,perbedaan Ekspositori dan Inkuiri.Abstrak
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui ada tidak Perbedaan kemampuan Komunikasi Matematika Siswa dengan Menggunakan Strategi Pembelajaran Ekspositori dan Inkuiri Pada teorema Phytagoras di MTs. Muallimin Aek Raso Tahun Pelajaran 2019/2020. Populasi pada penelitian ini adalah Seluruh siswa kelas VIII MTs Muallimin Aek Raso yang terdiri dari 2 kelas yaitu kelas VIII1 dan VIII 2. Adapun sampel dalam penelitihan ini adalah dengan menggunakan cluster random sampling, diambil 2 kelas yaitu kelas VIII1 dengan jumlah siswa 20 dengan menggunakan strategi pembelajaran ekspositori dan untuk kelas VIII2 terdiri dari 20 siswa dengan menggunakan strategi pembelajaran inkuiri.Instrument dalam penelitian ini terdiri dari tes uraian yang banyak nya 10 soal yang terlebih dulu diujicobakan ke kelas lain yang tujuannya untuk melihat kualitas tes berupa Validitas,realibilitas dan tingkat kesukaran soal.Dari analisis data diperoleh rata-rata Hitung 84,15 dengan standar deviasi sebesar 7,7 pada kelas VIII1 sedangkan rata-rata Hitung 75,45 dengan standar deviasi sebesar 6,5 pada kelas VIII2.Dari Uji Hipotesis Menggunakan Uji Anova pada Taraf 5% didapat thitung 1,75 dan t tabel 0,444 Ho ditolak dan Ha diterima.Dengan demikian kesimpulan bahwa terdapat Perbedaan kemampuan Komunikasi Matematika Siswa dengan Menggunakan Strategi Pembelajaran Ekspositori dan Inkuiri Pada teorema Phytagoras di MTs. Muallimin Aek Raso Tahun Pelajaran 2019/2020
Unduhan
Referensi
Julyanti. (2018). STRATEGI PEMBELAJARAN THINK TALK WRITE UNTUKMENINGKATKAN KEMAMPUAN REPRESENTASI SISWA VIII SMP.
rusfendi. (2010). Dasar-Dasar Penelitian Pendidikan dan Bidang non Ekstra. Tarsinto , 173.
Zulfiani dan Erlina Sofiani (2011): “Pengaruh model inkuiri terbimbing (guided inquiry) terhadap hasil belajar fisika siswa pada konsep listrik dinamis”. (diakses pada tanggal 28 mei 2017).
Moh Uzerdan lilis Sulistyawati dalam buku upaya optimalisasi belajar mengajar (2010) mengatakan bahwa keberhasilan proses belajat mengajar berhasil apabila setiap guru memiliki pandangan masing-masing.
Unduhan
Diterbitkan
Cara Mengutip
Terbitan
Bagian
Lisensi
Penulis yang menerbitkan dengan jurnal ini menyetujui persyaratan berikut:
- Penulis mempertahankan hak cipta dan memberikan jurnal hak publikasi pertama dengan karya yang dilisensikan secara bersamaan di bawah Lisensi Internasional Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 yang memungkinkan orang lain untuk berbagi karya dengan pengakuan kepenulisan karya dan publikasi awal di jurnal ini.
- Penulis dapat membuat pengaturan kontrak tambahan yang terpisah untuk distribusi non-eksklusif dari versi jurnal yang diterbitkan dari karya tersebut (misalnya, mempostingnya ke repositori institusional atau menerbitkannya dalam sebuah buku), dengan pengakuan publikasi awalnya di jurnal ini.
- Penulis diizinkan dan didorong untuk memposting karya mereka secara online (misalnya, di repositori institusional atau di situs web mereka) sebelum dan selama proses pengiriman, karena dapat menghasilkan pertukaran yang produktif, serta kutipan lebih awal dan lebih besar dari karya yang diterbitkan.