UJI VALIDITAS PENGEMBANGAN LEMBAR KERJA SISWA MATEMATIKA BERBASIS KONSTRUKTIVISME PADA MATERI PROGRAM LINEAR

Penulis

  • Putri Inayati Universitas PGRI Ronggolawe (Unirow) Tuban
  • Puji Rahayu

DOI:

https://doi.org/10.55719/jrpm.v2i2.175

Kata Kunci:

Konstruktivisme, LKS, Program Linear

Abstrak

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menghasilkan LKS yang valid. Penelitian pengembangan ini menggunakan model Four-D yang terdiri dari empat tahap yaitu: a) define, b) design dan c) develop dan d) disseminate. Namun dalam penelitian ini hanya sampai pada tahap pengembangan dengan uji validitas. Instrumen penelitian yang digunakan dalam LKS berbasis konstruktivisme berupa lembar validasi yang digunakan untuk menilai validitas LKS. Hasil dari validitas Lembar Kerja Siswa (LKS) berbasis konstruktivisme  divalidasi oleh ahli materi memperoleh skor rata-rata secara keseluruhan adalah 75,83% dengan kriteria baik, sedangkan validasi oleh ahli media mendapatkan skor rata-rata keseluruhan 89,72% dengan kriteria sangat baik. Dengan demikian hasil penelitian pengembangan ini menunjukkan bahwa LKS matematika berbasis konstruktivisme pada materi Program Linear memenuhi kualifikasi yang valid.

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Referensi

Apriani, Dian. 2017. Pengembangan Lembar Kerja Siswa (LKS) Berbasis Konstruktivis pada Materi ruang Dimensi Tiga Di SMA. Jurnal Penelitian Pendidikan Matematika, 1 (1),29–38.

Fitriasari, Putri. (2013). Pengembangan LKS Berbasis Konstruktivisme Materi Garis Singgung Lingkaran Berbantuan GeoGebra Untuk Kelas VIII SMP. Palembang.

Kemendikbud. (2012). Pengembangan Kurikulum 2013. Sosialisasi Kurikulum 2013.

Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan. 2013. Matematika kelas XI. Jakarta: Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia.

Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan. 2014. Matematika kelas XI Edisi Revisi. Jakarta: Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia.

Kirana, J. C. (2017). Pengembangan Lembar Kerja Siswa Berbasis Konstruktivisme Pada Materi Barisan dan Deret Kelas X Akuntansi SMKN 1 Kota Solok. THEOREMS (THE jOuRnal of mathEMatics), 2(1), 51-57.

Kumarawati, Dyah Hayu & Prihatnani,Erlina. 2018. Pengembangan Lembar Kerja Siswa Materi Spldv Berbasis kontekstual Berbantuan SoftwareGeogebra untuk Siswa Kelas VII SMP. Jurnal Sains danTeknologi. Vol.1,No. 1, Hal. 126-131.

Nasrudin, M.W. 2019. PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN BERBASIS KONTRUKTIVISME MELALUI MEDIA SOSIAL. Jurnal Teladan: Jurnal Ilmu Pendidikan dan Pembelajaran. 4, 2 (Nov. 2019), 119-126.

Prastowo, Andi. (2012). Panduan Kreatif Membuat Bahan AjarInovatif. Yogyakarta: Diva Press.

Purwati, H. and Nugroho, A. 2019. PENGUJIAN VALIDITAS DAN RELIABILITAS KONSTRUK INSTRUMEN KREATIVITAS MAHASISWA PADA MODEL COMPUTER ASSISTED INSTRUCTION (CAI). Jurnal Riset Pembelajaran Matematika. 1, 1 (Apr. 2019), 1-6.

Rahayu, Puji & Ulul, Eryawan.2018. Validity of Work Sheets of Students Based onContructivism In Study of Kapita Selekta Matematika II. Tuban

Surmilasari, Nora. 2012. Pengembangan Lks Matematika Berbasis Konstruktivisme Untuk Pembelajaran Materi Perkalian Dua Matriks Di Kelas XII SMA, (Online), https://eprints.uny.ac.id/8523/P%20-%2067.pdf, diakses 27 Mei 2020.

Sumarni. 2004. Pengembangan Bahan Ajar. Jakarta: PT Elek Media Komputindo.

Zulfah & Oktaviani, Rahma. 2020. Tahap Preliminary Research Pengembangan LKPD Matematika Berbasis Konstruktivisme Materi Program LinierRiau. Jurnal Ilmiah Dikdaya, (Online), https://doi.org/10.35438/inomatika.v2i2.1 diakses 27 Mei 2020

Unduhan

Diterbitkan

2020-10-30

Cara Mengutip

Inayati, P. dan Rahayu, P. (2020) “UJI VALIDITAS PENGEMBANGAN LEMBAR KERJA SISWA MATEMATIKA BERBASIS KONSTRUKTIVISME PADA MATERI PROGRAM LINEAR”, Jurnal Riset Pembelajaran Matematika, 2(2), hlm. 63–68. doi: 10.55719/jrpm.v2i2.175.

Terbitan

Bagian

Articles